PDAM Tirta Mountala Aceh Besar Launching Aplikasi MyMountala

Kota Jantho, Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Mountala Aceh Besar resmi melaunching aplikasi MyMountala, aplikasi ini bertujuan untuk membantu pelanggan dalam melakukan sambungan baru dan juga untuk melakukan pengaduan terkait masalah atau kendala dalam pelayanan. Aplikasi ini secara resmi diluncurkan oleh (Pj) Bupati Aceh Besar, Muhammad Iswanto S.STP, MM , Rabu 20 September 2023. […]

Read more
Krisis Sumber Air

Pelanggan Yang Terhormat Kondisi Sumber air di Mata ie saat ini sangat kritis, sehingga suply ke sebahagian wilayah pelayanan menjadi terganggu, Doakan semoga Allah segera melimpahkan rahmatnya bagi kita semua, Aamiin…. Bagi Anda yang membutuhkan pelayanan melalui mobil Tangki, Anda dapat langsung menghubungi layanan mobil tangki di nomor berikut : Tajudin085277962625 isi 6 M³ Ahmad […]

Read more
Bayar Tagihan Semakin Mudah

Seiring berkembangnya teknologi payment system saat ini, semakin banyak alternatif yang dapat digunakan untuk bertransaksi oleh pelanggan PDAM Tirta Mountala Kabupaten Aceh Besar guna melakukan pembayaran tagihan rekening air, beberapa diantaranya seperti Logo yang tampil

Read more
Untuk Apa Kita Membayar Tagihan Air Setiap Bulan Ke Perusahaan Air Minum?

Aceh, provinsi paling barat di Indonesia, pada bulan Februari mengalami masalah air bersih. Kekeringan melanda di sejumlah wilayah, salah satunya adalah Kawasan Aceh Besar. Sumur tanah yang menjadi andalan tidak bisa diharapkan setiap waktu. Apalagi bagi daerah yang sering terkena bencana. Itu sebabnya banyak masyarakat yang mulai berlangganan ke perusahaan air minum. Memasang instalasi PDAM […]

Read more
Inilah 3 Cara Cek Tagihan Online PDAM

Sulitnya mendapatkan air bersih membuat masyarakat mengandalkan PDAM untuk memenuhi kebutuhan tersebut, terutama pada masyarakat yang tinggal di daerah perkotaan yang padat penduduk. Tingginya konsumen air bersih juga membuat perusahaan penyedia air minum (PDAM) melakukan transformasi dalam hal pelayanan, khususnya dalam hal pengecekan tagihan. Dulu, untuk mengecek tagihan, pengguna harus melakukannya secara manual. Tidak jarang […]

Read more
Kenali Langkah-langkah Berlangganan PDAM

Sedikitnya penampungan air bersih menjadikan masyarakat mulai beralih pada layanan air PDAM. Meski harus membayar tagihan setiap bulan, asal pasokan air bersih dan sehat bisa didapatkan, masyarakat tentu tidak akan keberatan. Namun, sebelum memulai berlangganan PDAM, tentu Anda perlu mengetahui langkah-langkah apa saja yang harus dilakukan untuk mendaftarkan diri sebagai calon pelanggan PDAM. Menyiapkan berkas […]

Read more
Yuk, Kenali Ciri-ciri Air Bersih dan Sehat

Air merupakan sumber kehidupan sehingga keberadaannya begitu dibutuhkan oleh semua makhluk. Tidak hanya untuk minum, tetapi juga untuk memasak, mandi, maupun mencuci. Namun, tidak semua jenis air dapat dipakai, ada air yang tercemar oleh limbah sehingga dapat merusak kesehatan jika tetap digunakan. Oleh karena itu, mari kenali ciri-ciri air bersih agar kesehatan tetap terjaga. Air […]

Read more
3 Masalah Air yang Sering Diabaikan

Dewasa ini, banyak isu mengenai air melanda Indonesia. Khususnya di daerah pinggir yang hidup jauh dari ibu kota. Isu tersebut membawa dampak buruk bagi kesehatan masyarakat seperti gizi buruk, hingga penyakit kulit yang membuat penderitanya kehilangan nyawa. Di antara isu-isu yang tengah berkembang, berikut 3 isu yang menimpa sebagian besar rakyat Indonesia: Krisis Air Bersih […]

Read more
Pembangkit Listrik WTP Jantho

Listrik adalah komponen yang sangat penting dalam kehidupan kita sehari-hari karena selain bermanfaat untuk penerangan juga dapat digunakan untuk kegiatan produksi yang dapat menunjang ekonomi rakyat dimana kegunaannya antara lain: dapat menghidupkan pompa, pemanas/pendingin, alat penggiling, alat pemotong, alat pemipil dan berbagai keperluan lainnya. WTP Jantho terletak jauh dari pusat keramaian dan tidak terjangkau oleh […]

Read more
Manfaatkan Embung sebagai Sumber Air Bersih

Bupati Aceh Besar Mawardi Ali meminta masyarakat menjaga dan memanfaatkan secara optimal embung di sekitarnya sebagai salah satu sumber air bersih bagi kehidupan sehari-hari. “Saya minta kepada mayarakat agar memanfaatkan keberadaan embung tersebut secara maksimal,” kata Mawardi di sela-sela meninjau Embung Lambadeuk, Kecamatan Peukan Bada di Aceh Besar, Rabu (7/2). Ia menjelaskan, embung tersebut selain […]

Read more